Membuat koinabori, layang layang Jepang untuk bermain d luar ruangan, sambil menikmati hangatnya sinar mentari dan menghirup udara segar. Jadi ingat sodaraku dikampung. Mereka asyik bermain di tanah lapang. Kegiatan ini merupakan acara Special Day Level 1 SDIF Al Fikri yang dilaksanakan pada hari Rabu, 26 Februari 2020.